Labels

APASIH OTAKU ITU ????

Posted by : Unknown
28 Okt 2009




Otaku adalah sebutan untuk orang-orang yang eksentrik yang sangat menyukai anime dan manga. Walaupun ada orang yang tidak senang dianggap sebagai “otaku”, ada juga orang-orang tertentu yang dengan bangga menyebut dirinya sebagai otaku.
Otaku berasal dari Jepang, yaitu o (tanda hormat pada bahasa Jepang) + taku (rumah). Pada sekitar tahun 1980 kata ini digunakan sebagai kata ganti orang kedua (sama dengan kamu, kau, anda) dikalangan orang-orang yang memiliki hobi fotografi. Karena memiliki kesan tidak memiliki kemampuan untuk bersosialisasi, tertutup dan terobsasi dengan hobinya. Kata “otaku” menjadi memiliki konotasi negatif tersebut dan pada akhirnya digunakan untuk menunjuk pada semua orang yang tertutup dan terobsesi dengan hobinya. Steorotif umum dari “otaku” adalah lelaki muda yang terus tinggal didalam rumah, tidak memiliki pekerjaan dan hanya memilki sedikit kontak sosial selain dengan “otakunya”. Selain anime otaku (yang kadang-kadang menonton anime terus menerus tanpa istirahat) dan manga otaku pada kebudayaan Jepang terdapat beberapa variasi yang lain, misalkan “pasokan otaku” (penggemar PC/personal computer), “game otaku” (pemain video games) dan “otaku yang menjadi penggemar berat dari selebritis tertentu.



Terdapat “otaku” sejumlah signifikan di Jepang. Sehingga dengan sendirinya berdiri banyak toko untuk memenuhi demand dari para “otaku tersebut”. Tempat yang paling terkenal adalah Akihabara. Dimana banyak terdapat toko-toko yang berhubungan dengan anime, manga, cosplay, bishojo game dll. Bahkan, ungkapan akiba-kei (akiba adalah kependekan dari Akihabara) pun diperuntukan bagi para “otaku” tersebut seperti doujinshi convention dan comic market.
Selain laki-laki, terdapat juga otaku wanita. Kisah kisah mengambil tema boys love, dinamakan juga yaoi. Di Jepang, otaku lebih memiliki konotasi negatif dibandingkan di Indonesia. Di Jepang muncul juga kata seperti kimoota (otaku yang menjijikkan), debouta (otaku gemuk). Otaku di Indonesia menunjuk pada orang penggemar anime dan manga. Otaku di Indonesia sangat menyukai Jepang, kadang kadang agak terlalu berlebihan dan karena mereka hanya mengenal Jepang dari anime dan manga, dan kadang mereka mencampuri adukan antara Jepang dalam dunia sebenarnya dengan yang ada pada anime dan manga.
Sebelumnya anime hanya dikenal sebagai film kartun sedangkan manga hanya dikenal sebagai komik. Anime dan manga berasal dari Jepang. Sedangkan film kartun dan komik untuk yang berasal dari amerika.

0 komentar:

28 Okt 2009

APASIH OTAKU ITU ????




Otaku adalah sebutan untuk orang-orang yang eksentrik yang sangat menyukai anime dan manga. Walaupun ada orang yang tidak senang dianggap sebagai “otaku”, ada juga orang-orang tertentu yang dengan bangga menyebut dirinya sebagai otaku.
Otaku berasal dari Jepang, yaitu o (tanda hormat pada bahasa Jepang) + taku (rumah). Pada sekitar tahun 1980 kata ini digunakan sebagai kata ganti orang kedua (sama dengan kamu, kau, anda) dikalangan orang-orang yang memiliki hobi fotografi. Karena memiliki kesan tidak memiliki kemampuan untuk bersosialisasi, tertutup dan terobsasi dengan hobinya. Kata “otaku” menjadi memiliki konotasi negatif tersebut dan pada akhirnya digunakan untuk menunjuk pada semua orang yang tertutup dan terobsesi dengan hobinya. Steorotif umum dari “otaku” adalah lelaki muda yang terus tinggal didalam rumah, tidak memiliki pekerjaan dan hanya memilki sedikit kontak sosial selain dengan “otakunya”. Selain anime otaku (yang kadang-kadang menonton anime terus menerus tanpa istirahat) dan manga otaku pada kebudayaan Jepang terdapat beberapa variasi yang lain, misalkan “pasokan otaku” (penggemar PC/personal computer), “game otaku” (pemain video games) dan “otaku yang menjadi penggemar berat dari selebritis tertentu.



Terdapat “otaku” sejumlah signifikan di Jepang. Sehingga dengan sendirinya berdiri banyak toko untuk memenuhi demand dari para “otaku tersebut”. Tempat yang paling terkenal adalah Akihabara. Dimana banyak terdapat toko-toko yang berhubungan dengan anime, manga, cosplay, bishojo game dll. Bahkan, ungkapan akiba-kei (akiba adalah kependekan dari Akihabara) pun diperuntukan bagi para “otaku” tersebut seperti doujinshi convention dan comic market.
Selain laki-laki, terdapat juga otaku wanita. Kisah kisah mengambil tema boys love, dinamakan juga yaoi. Di Jepang, otaku lebih memiliki konotasi negatif dibandingkan di Indonesia. Di Jepang muncul juga kata seperti kimoota (otaku yang menjijikkan), debouta (otaku gemuk). Otaku di Indonesia menunjuk pada orang penggemar anime dan manga. Otaku di Indonesia sangat menyukai Jepang, kadang kadang agak terlalu berlebihan dan karena mereka hanya mengenal Jepang dari anime dan manga, dan kadang mereka mencampuri adukan antara Jepang dalam dunia sebenarnya dengan yang ada pada anime dan manga.
Sebelumnya anime hanya dikenal sebagai film kartun sedangkan manga hanya dikenal sebagai komik. Anime dan manga berasal dari Jepang. Sedangkan film kartun dan komik untuk yang berasal dari amerika.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Copyright © 2012 Rii Rian | Another Theme | Designed by Johanes DJ